Bahan makanan yang banyak mengandung karbohidrat ini selain menjadi pelengkap seperti perkedel juga bisa dijadikan kudapan yang nikmat seperti kroket atau rolade. Dengan bentuk yang menarik pasti banyak orang yang menyukainya. Anda dapat menyajikannya dengan saus sambal atau saus tomat untuk melengkapi penyajiannya. Bahan-bahan/bumbu-bumbu:150 gram kentang, kukus, haluskan1 buah paha ayam fillet